Home HEALTH Waspada! Asap Rokok yang Menempel pada Baju Bisa Picu Pneumonia pada Balita, Para Ayah Wajib Tahu – Tribun Style

Waspada! Asap Rokok yang Menempel pada Baju Bisa Picu Pneumonia pada Balita, Para Ayah Wajib Tahu – Tribun Style

by admin2 admin2
11 views
Waspada! Asap Rokok yang Menempel pada Baju Bisa Picu Pneumonia pada Balita, Para Ayah Wajib Tahu – Tribun Style

Waspada! Asap rokok yang menempel pada baju bisa picu pneumonia pada balita.

TRIBUNSTYLE.COM – Anda perokok yang selalu merasa anak balita Anda terbebas dari bahaya rokok karena Anda tak merokok saat bersamanya?

Jika, ya, sebaiknya Anda segera ubah pandangan tersebut.

Sebab, faktanya, bahaya dari rokok tetap berada di tubuh Anda, dan itu dapat terpapar langsung pada anak Anda.

Bahayanya juga bisa sangat buruk, yaitu, dapat menyebabkan balitaterserang pneumonia.

Pneumonia merupakan infeksi pada paru-paru yang disebabkan oleh bakteri, virus, ataupun jamur.

Penyakit ini seringkali disebut sebagai penyakit multifaktoral yang bisa memicu sesak hingga kematian pada balita.

Secondhand smoke lebih membahayakan anak dari pada orang dewasa,” ujar dr Achmad.Rafli SPA di Jakarta, Rabu (20/6/2019), seperti dikutip dari Antara.

Beberapa dokter, melalui penelitian terbaru yang dilakukannya,menunjukkan bahwa balita dapat menjadi perokok pasif meski tak berada langsung di sekitar orang yang sedang merokok.

Cara Berhenti Merokok di Bulan Ramadan, Jauhi Lingkungan Perokok adalah Kunci Sukses

Dampak yang ditimbulkan dari kondisi ini adalah balita seringkali mengalami batuk atau batuk yang berulang kali.

Ikuti kami di



Editor: Triroessita Intan Pertiwi

Read More

You may also like

Leave a Comment